Tuesday, August 9, 2011

Tanggung Jawab Menjadi Bidan

1. Menjaga
Bidan bertugas menjaga ibu dan bayi dari resiko kematian, oleh karena itu bidan harus terampil, namun semua bergantung kembali pada kehendak Tuhan.

2. Mengenali
Bidan harus mengenali diri sendiri terhadap kemampuan dan keterampilan yang dimilikinya.

3. Bertanggungjawab
Bidan bertanggung jawab dalam pengambilan keputusan yang akan diambilnya.

4. Komunikasi
Komunikasi yang baik akan membangun relasi yang baik dan kepuasan terhadap pasiennya.

5. Bekerjasama
Bidan harus bekerjasama dalam proses rujukan yang optimal.

6. Memelihara mutu
Bidan minimal harus mempertahankan mutu yang baik, lebih bagus lagi jika mutu kebidanannya lebih di tingkatkan

7. Bekerjasama dengan masyarakat
Bidan juga harus mengadakan pendekatan-pendekatan sehingga terbangunnya relasi yang baik antara bidan dengan masyarakat, jangan sampai karena tidak aka komunikasi sehingga seorang bidan dikucilkan di kommunitas masyarakat tersebut.

8. Upaya meningkatkan status kesehatan wanita
Bidan tidak hanya menolong persalinan,tapi juga mengadakan upaya-upaya yang bertujuan meningkatkan status kesehatan bagi wanita tersebut.

Sumber : Perkuliahan minggu pertama Semester 1 akbid ypsdmi garut

Cari Artikel Lainnya Disini,,


Artikel Terkait:

Like dan Berikan Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More